Primaya Hospital Tangerang adalah sebuah transformasi dan wujud baru dari RS Awal Bros Tangerang yang berdiri sejak 25 Agustus 2006 dan hingga saat ini sudah melayani banyak pasien, baik dari Kota Tangerang maupun dari daerah sekitarnya. Memiliki kapasitas 222 tempat tidur ruang perawatan bagi pasien yang perlu rawat inap.
Dalam proses diagnosis, tindakan, terapi, hingga rehabilitasi; Primaya Hospital Tangerang menyediakan layanan yang terintegrasi dengan jaringan Primaya Hospital lainnya yang cabangnya tersebar di berbagai lokasi di Jabodetabek bahkan ada yang di luar jawa.Dan berikut ini telah kami cantumkan daftar nama dan jadwal praktek dokter spesialis anak di RS Primaya Hospital Tangerang.
Demikianlah informasi mengenai jadwal praktek dokter spesialis Anak Rumah sakit Primaya Hospital Tangerang, perlu kami sampaikan juga bahwa jadwal tersebut dapat berubah sewaktu waktu, bisa jadi dokter berhalangan hadir, untuk itu silahkan hubungi bagian informasi Primaya Hospital Tangerang
Jadwal Praktek Dokter Spesialis Anak RS Primaya Hospital Tangerang
1.) dr. Khrisanti Dinata, SpA
Jadwal Hari & Jam Praktek Dokter
- Senin : 09:00 - 11:00 (Tatap Muka)
- Selasa: 15:00 - 17:00 (Tatap Muka)
- Rabu : 15:00 - 17:00 (Tatap Muka & Konsultasi Online)
- Kamis : 15:00 - 17:00 (Tatap Muka)
- Jumat : 15:00 - 17:00 (Tatap Muka)
- Sabtu : 12:00 - 14:00 .
- Taap Muka)
2.) dr. Rachmania Widowati Diarto Putri, SpA
Jadwal Hari & Jam Praktek Dokter
- Rabu : 16:00 - 18:00 (Tatap Muka & Konsultasi Online)
- Sabtu : 09:00 - 11:00 (Tatap Muka)
- Minggu: 12:00 - 15:10 (Tatap Muka)
3.) dr. Robert Soetandio, M.Si.Med, Sp.A ( Spesialis Anak & Fever Clinic)
Jadwal Hari & Jam Praktek Dokter
- Senin : 11:00 - 16:00 (Tatap Muka)
- Selasa: 11:00 - 16:00 (Tatap Muka & Konsultasi Online)
- Rabu : 11:00 - 15:00 (Tatap Muka & Konsultasi Online)
- Kamis : 11:00 - 16:00 (Tatap Muka & Konsultasi Online)
- Jumat : 11:00 - 16:00 (Tatap Muka & Konsultasi Online)
- Sabtu : 12:00 - 15:00 (Tatap Muka)
- Minggu: 12:30 - 14:30 (Tatap Muka)
4.) dr. Suryadi Susanto, SpA
Jadwal Hari & Jam Praktek Dokter
- Senin : 11:00 - 15:00 (Tatap Muka & Konsultasi Online)
- Selasa: 11:00 - 15:00 (Tatap Muka & Konsultasi Online)
- Rabu : 11:00 - 15:00 (Tatap Muka & Konsultasi Online)
- Kamis : 11:00 - 15:00 (Tatap Muka & Konsultasi Online)
- Jumat : 11:00 - 15:00 (Tatap Muka & Konsultasi Online)
- Sabtu : 14:00 - 17:20 (Tatap Muka & Konsultasi Online)
- Minggu: 09:00 - 11:00 (Tatap Muka)
5.) drg. Aurelia Ariane Karlina, MM, Sp.KGA (Spesialis Gigi Anak)
Jadwal Hari & Jam Praktek Dokter
- Sabtu : 10:00 - 13:00 (Tatap Muka & Konsultasi Online)
6.) Pijat Bayi
Jadwal Hari & Jam Praktek Dokter
- Jadwal Hari & Jam Praktek Dokter
- Senin : 07:00 - 20:00 (Tatap Muka)
- Selasa: 07:00 - 20:00 (Tatap Muka)
- Rabu : 07:00 - 20:00 (Tatap Muka)
- Kamis : 07:00 - 20:00 (Tatap Muka)
- Jumat : 07:00 - 23:00 (Tatap Muka)
- Sabtu : 08:00 - 13:00 (Tatap Muka)
7.) TINDIK BAYI
Jadwal Hari & Jam Praktek Dokter
- Senin : 07:00 - 23:00 (Tatap Muka)
- Selasa: 07:00 - 23:00 (Tatap Muka)
- Rabu : 07:00 - 23:00 (Tatap Muka)
- Kamis : 07:00 - 20:00 (Tatap Muka)
- Jumat : 07:00 - 23:00 (Tatap Muka)
- Sabtu : 07:00 - 23:00 (Tatap Muka)
- Minggu: 13:00 - 15:00 (Tatap Muka)
- Alamat : Jl. MH. Thamrin no. 3, Kebon Nanas Cikokol Tangerang
- Telepon : 021 55758888
- E-mail Informasi : cs.tgr@primayahospital.com
- E-mail Pendaftaran : admrj.tgr@primayahospital.com
- Website : https://primayahospital.com/rumah-sakit/tangerang/
Info Kontak Jadwal Dokter dan Nomor Instalasi Gawat Darurat (IGD)
Pendaftaran dan jadwal dokter dapat ditemukan di sini atau melalui nomor di bawah ini:
- Pendaftaran pasien rawat jalan melalui WhatsApp di nomor 0822 8888 9702
- Nomor telepon Primaya Hospital Tangerang (hunting): 021 5575 8888
- Nomor IGD Primaya Hospital Tangerang: 021 5574 9999
Pendaftaran Rawat Jalan
Tata Cara Pendaftaran Melalui WhatsApp untuk Pasien Rawat Jalan Pembayaran Pribadi
Nama lengkap # Tanggal Lahir (dd/mm/yyy) # Nama Dokter Tujuan # Poliklinik Tujuan # Tanggal Berobat # Umum
Tata Cara Pendaftaran Melalui WhatsApp Pasien Rawat Jalan dengan Jaminan Asuransi, Perusahaan, atau COB
Nama lengkap # Tanggal Lahir (dd/mm/yyy) # Nama Dokter Tujuan # Poliklinik Tujuan # Tanggal Berobat # Nama Asuransi atau Perusahaan
Tata Cara Pendaftaran Melalui WhatsApp Pasien Rawat Jalan dengan Jaminan BPJS
Nama lengkap # Tanggal Lahir (dd/mm/yyy) # Nama Dokter Tujuan # Poliklinik Tujuan # Tanggal Berobat # BPJS # Nomor Kartu BPJS
Advertisement