Pada tahun 2004 yang lalu seorang dokter Kandungan dan Kebidann bernama dr. Susan Melinda, SpOG, mendirikan sebuah rumah sakit dengan konsep hotel bintang 5 dan galeri seni yang menawarkan fasilitas kesehatan bagi wanita khususnya ibu dan anak dengan nama Melinda Hospital.
Dengan bertaraf internasional, rumah sakit yang didirikan 23 Juli 2004 ini dilengkapi dengan tenaga medis yang profesional. Sebagai rumah sakit yang dikhususkan bagi wanita, Melinda Hospital dibangun agar seluruh wanita dapat mengekspresikan sisi mulianya, baik itu ketika berada di posisi sebagai wanita atau pun sebagai ibu bagi anak-anaknya.
Dengan konsep rumah sakit yang unik, akan membuat pasien serta pengunjung merasakan kenyamanan. Melinda Hospital terdiri dari lima lantai dengan kapasitas 33 bed, modern, hemat energi, arsitektur yang minimalis, kamar serta koridor yang luas. Art & Craft Gallery yang dipasang di sepanjang koridor pun akan membuat suasana semakin hangat menyambut siapa pun yang datang ke Melinda Hospital.
Fasilitas RS Melinda Hospital
- UGD ( Unit Gawat Darurat )
- Dokter Spesialis Bedah Plastik
- Dokter Spesialis Kulit & Kelamin
- Dokter Spesialis Telinga Hidung dan Tenggorokan
- Dokter Spesialis Gigi
- Dokter Spesialis Kebidanan & Kandungan
- Receptionist
- Bank & atm
- Ambulance
- HotSpot
- Kuliner Service
- Meeting Room
- Gift Shop
- Baby Shop
- Cafe
- Art Gallery
- ECG ( Electro Cardiography )
- CTG (Cardio Topography)
- Apotek
- Radiologi
- Laboratorium
- ODS ( One Day Surgery )
- Baby Care - Penanganan kuhusus untuk bayi, Dengan fasilitas ruangan yang nyaman untuk anak - anak, Dokter Spesialis Anak akan menjadi sahabat bagi anak - anak Anda.
- Mother Care - Layanan pada Mother Care antara lain adanya Klinik kebidanan dan penyakit kandungan, Psikologi Center, dan Fertility Center.
Jadwal Praktek Dokter Spesialis di RS Melinda Hospital Jl Pajajaran Bandung
1.) Dokter Spesialis Kandungan & Kebidanan (Obigyn)NAMA DOKTER | HARI / JAM PRAKTEK | ||
dr. Susan Melinda, Sp. OG | Senin - Jumat Sabtu | 13.00 - 23.00 09.00 - 15.00 | |
Dr. H. Hanny Rono Sulistyo SpOG (K), MM | Senin, Rabu, Jumat | 19.00 - selesai | |
dr. Julius T. Pangayoman, SpOG | Senin - Sabtu | 09.00 - 14.00 | |
Dr. Vita Murniati Tarawan, Sp.OG, M.Kes. | Selasa,Rabu,Kamis | 14.00 - 17.00 | |
Febia Erfiandi, dr., Sp.OG | Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Minggu | 16.00 - 20.00 16.00 - 20.00 19.00 - 21.00 16.00 - 20.00 16.00 - 20.00 08.00 - 10.00 | |
dr. Hovlanta Pidingan, Sp.OG | Selasa & Kamis | 15.00 - 19.00 | |
dr. Ryandra Prakasa Tryastama, Sp.OG | Selasa & Kamis | 14.00 - 16.00 | |
Dr. M. Alamsyah Aziz. dr. SpOG-KFM. KIC. M.Kes | Senin Rabu Sabtu | 16.00 - 19.00 16.00 - 19.00 10.00 - 13.00 | |
dr. Anthony Sudono Riyadi, SpOg | Senin - Jumat | 10.00 - 13.00 |
NAMA DOKTER | HARI / JAM PRAKTEK | ||
dr. Drajat R. Suardi Sp. B(K) ONK - FICS | Senin, Jumat Selasa | 20.00 - selesai 21.00 - selesai |
NAMA DOKTER | HARI / JAM PRAKTEK | ||
dr. Conception Gracia, SpB | Senin dan Selasa | 10.00 - 13.00 |
NAMA DOKTER | HARI / JAM PRAKTEK | ||
Dr. Johanes Casay Candrawinata, MND, SpGK | Senin - Jumat Sabtu | 10.00 - 12.00, 16.00 - 18.00 09.30 - 12.00 ( by appointment, please call 0817205446) |
NAMA DOKTER | HARI / JAM PRAKTEK | ||
Dr. dr. Tetty Yuniati, Sp.A, M. Kes | Senin,Selasa, Kamis Senin - Jumat Sabtu | 08.30 - 11.00 18.00 - 21.00 08.30 - 14.00 | |
dr. Riyadi, Sp.A, M.Kes | Senin, Selasa, Kamis, Sabtu Rabu, Jumat Minggu | 11.30 - 12.30 | 18.30 - 20.00 18.30 - 20.00 09.00 - 10.30 | |
dr. Yulia Suryakusuma, Sp.A, M.kes | Senin - Sabtu | 09.00 - 15.00 |
NAMA DOKTER | HARI / JAM PRAKTEK | ||
Drg. Yanti R., Sp. Perio, M.Kes | Senin, Rabu, Kamis | 17.30 - 19.00 | |
drg. Mardewi Assandy Hidayat | Senin - Kamis dan Sabtu Jumat | 11.00-12.00 by appointment | |
drg. Taofik Hidayat | Selasa, Kamis, Sabtu | 17.30 - 19.00 |
NAMA DOKTER | HARI / JAM PRAKTEK | ||
dr. Inne Arline Diana, Sp. KK | Senin, Rabu, Kamis, Jumat Sabtu | 17.00 - 19.00 14.00 - 16.00 | |
dr. Mariza Febyani Sp.KK | Senin & Kamis Jumat | 10.15 - 12.00 08.30 - 10.00 |
NAMA DOKTER | HARI / JAM PRAKTEK | ||
Dr. Widya.W.Hartanto, Sp.THT-KL,M.Kes | Senin-Jumat Sabtu | 16.00-19.00 by appointment |
NAMA DOKTER | HARI / JAM PRAKTEK | ||
Prof. DR. dr. Tatang Bisri, SpAn(K), KNA | ( Janjian) | ( Janjian) | |
Dr. Ike Sri Redjeki, SpAn-KIC, M.Kes, FICS | ( Janjian) | ( Janjian) | |
Dr. Dewi Yulianti Bisri, SpAn | ( Janjian) | ( Janjian) | |
dr. Radian Ahmad Halimi, SpAN | Janjian dulu |
NAMA DOKTER | HARI / JAM PRAKTEK | ||
Dr. Yelica Rachmat, SpPD | Senin - Jumat | by appointment | |
Franky Angijaya Tumiwa,dr.,Sp.PD | Senin Rabu Jumat | 16.00 - 19.00 16.00 - 19.00 16.00 - 19.00 |
NAMA DOKTER | HARI / JAM PRAKTEK | ||
dr. Lily Wijayanti | |||
dr. Paramita Darsaniya | |||
dr. Roy Christian | |||
dr. Zia Ulfa Kamaluddien | Senin - Sabtu | 07.00 - Selesai |
NAMA DOKTER | HARI / JAM PRAKTEK | ||
- | Senin-Sabtu | 08.00 - 12.00 | |
dr. Ivanna Susanty | Selasa, Kamis, Sabtu | 12.00 - 16.00 |
Ketahui Juga : Jadwal Praktek Dokter Spesialis di RS Melinda 2 Bandung
Tentang Fertility Center merupakan bagian dari layanan Melinda Hospital yang menangani kesuburan, baik itu pria dan wanita. Melinda Fertility Center didukung oleh fasilitas yang sangat menunjang, pelayanan yang ramah dan adanya para ahli yang kompeten di bidang fertility, seperti :
- Dr. Susan Melinda Sp.OG
- DR. Dr. Tita Husnitawati Madjid, SpOG (K)
- Dr. Julius. T. Pangayoman, SpOG
- Dr. Aaron Tigor Sihombing, S.P.U
- Rini Widyastuti, Embriologist
Demikianklah yang dapat kami sampaikan kepada anda semua khususnya masyarakat Bandung, mengenai jadwal praktek dokter Spesialis Dokter Spesialis Kandungan & Kebidanan (Obigyn), Dokter Spesialis Bedah Onkologi, Dokter Spesialis Bedah Umum, Dokter Spesialis Gizi, Dokter Spesialis Anak (pediatric), Dokter Spesialis Gigi, Dokter Spesialis Kulit Kelamin, Dokter Spesialis THT, Dokter Spesialis Anestesi, Dokter Spesialis Penyakit Dalam, Dokter Umum, Klinik Laktasi.
Jadwal tersebut dapat berubah sewaktu waktu terkait cuti maupun keterlambatan dokter ketika datang. Untuk mendapatkan keterangan selengkapnya dapat menghubungi bagian Informasi RS Melinda Hospital;
- Lokasi : Jl. Pajajaran 46, Bandung Jawa Barat Indonesia
- Telepon : 022 4222788, 022 4209088 - Fax : 022 4215700
- Email : info@melindahospital.com
- website : melindahospital.com
Advertisement