Selain memberikan pelayanan di dalam lingkungan Rumah Sakit, RSIA Bunda aliyah juga sangat fokus dalam memberikan edukasi kesehatan kepada masyarakat, memberikan materi seputar tumbuh kembang anak terutama kesehatan untuk ibu dan anak karena masa depan bangsa ini ada di tangan mereka.
RSIA Bunda Aliyah juga siap untuk memberikan informasi dan edukasi seputar masalah kesehatan bagi sekolah, perusahaan ataupun perkumpulan lain yang membutuhkan. Bagi anda yang ingin mengetahui daftar nama dan jadwal dokter spesialis Anak, berikut ini telah kami cantumkan nama dan jadwal dokter spesialis Anak RSIA Bunda Aliyah. Silahkan datangi untuk berkonsultasi dan pengobatan kepada putera puteri anda pada hari dan jam berikut ini...
Jadwal Praktek Dokter Spesialis Anak RSIA Bunda Aliyah Depok
Dokter | Senin | Selasa | Rabu | Kamis | Jumat | Sabtu | Minggu | |
---|---|---|---|---|---|---|---|---|
dr. Dyah Harini, Sp.A | 12.00 - 13.30 | 12.00 - 13.30 | 12.00 - 13.30 | 12.00 - 13.30 | 12.00 - 13.30 | 12.00 - 13.30 | - | |
dr. Ingga Gebyarani, Sp.A., M.Biomed | 18.00 - 20.00 | 16.00 - 18.00 | 09.00 - 10.00 | 10.00 - 12.00 | - | |||
dr. Dita Lasendra, Sp.A., M.Kes | 08.00 - 14.00 | 08.00 - 14.00 | 08.00 - 14.00 | 08.00 - 14.00 | 08.00 - 14.00 | 08.00 - 10.00 | - | |
dr. Tri Lestari, Sp.A | 14.00 - 16.00 | 14.00 - 16.00 | 17.00 - 19.00 | - | ||||
dr. Kharnina Chatar, Sp.A | 09.00 - 11.00 | 09.00 - 11.00 | 09.00 - 11.00 | 09.00 - 11.00 | 09.00 - 11.00 | 09.00 - 11.00 |
Baca Juga : Jadwal Dokter Spesialis Gigi & Mulut RSIA Bunda Aliyah Depok
Demikianlah yang dapat kami sampaikan kepada anda semua masyarakat depok mengenai jadwal praktek dokter Spesialis Anak yang ada di Rumah Sakit Ibu & Anak (RSIA) Bunda Aliyah. Perlu kami sampaikan pula bahwa jadwal dokter Spesialis Anak RS Bunda Aliyah ini sewaktu waktu dapat berubah, silahkan update jadwal ini ke bagian Informasi RSIA Bunda Aliyah;
- Alamat : Jl. Kartini No. 2 RT 001/009 Kelurahan Depok Kecamatan Pancoran Mas, Kota Depok 16431 Jawa Barat
- Telepon : 021-77803600, ext 103 - WA : 0895 3655 35370
- Email : marketing.rsiabundaaliyah@gmail.com
- Website : www.bundaaliyah.com
#Topik termkait jadwal dokter anak bunda aliyah depok, jadwal praktek dokter anak bunda aliyah depok, dokter anak yang bagus di bunda aliyah depok, jadwal dokter anak rsia bunda aliyah depok, dokter anak di rsia bunda aliyah depok, jadwal dokter anak bunda margonda depok 2019, jadwal dokter anak mitra keluarga depok terbaru, dokter gigi anak mitra keluarga depok, rekomendasi dokter anak mitra keluarga depok.
Advertisement