- Pada tahun 1990 menerima penghargaan dari Menteri Kesehatan RI berupa Pataka Nugraha Karya Husada sebagai Rumah Sakit Umum Swasta Kelas C Berpenampilan Terbaik Pertama Dalam Segi Manajemen Rumah Sakit dan Pelayanan Kesehatan.
- Pada tanggal 7 Desember 1998, Memperoleh Sertifikat Akreditasi 5 Bidang Pelayanan dari Departemen Kesehatan RI.
- Pada Bulan Januari 2003, Memperoleh Sertifikat Akreditasi Penuh 12 Bidang Pelayanan dari Departemen Kesehatan RI.
- Pada Bulan Januari 2012, Memperoleh Sertifikat Akreditasi 16 Bidang Pelayanan dari Kementrian Kesehatan RI.
- Pada Bulan Nopember 2008, Memperoleh Sertifikat Juara 3 Rumah Sakit Sayang Ibu dan Bayi Kota Semarang.
- Penghargaan dari Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Tengah atas Dukungan Pengamanan Kesehatan pada HUT RI ke – 66 pada tahun 2011 dengan Upacara yang diadakan tanggal 13 – 17 Agustus 2011
- Penghargaan dari Kementerian Keuangan RI DirJen Pajak KanWil Jateng atas Kontribusi Dalam Pembiayaan Negara melalui Pembayaran Pajak tahun 2010 untuk Menjalin Pembangunan Bangsa
Visi, Misi & Motto RS Roemani Muhammadiyah
VISIVisi Rumah Sakit adalah terwujudnya Rumah Sakit terkemuka berkualitas global dengan pelayanan prima yang dijiwai nilai-nilai islam, didukung oleh pendidikan dan aplikasi teknologi mutakhir.
MISI
Melakukan pengelolaan Rumah Sakit yang profesional berlandasakan nilai-nilai Islami
Meningkatkan dan mengembangkan kualitas kepribadian dan profesionalisme sumber daya manusia Rumah Sakit
Melakukan kerjasama dalam kerangka pengembangan Rumah Sakit umum dan pendidikan
MOTTO
Rumah Sehat Keluarga Islami
Jadwal Praktek Dokter Spesialis Anak RS Roemani Muhammadiyah Semarang
No | Nama Dokter | Poliklinik | Jadwal Praktek | ||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
1 |
ALIFIANI,DR.,SPA(K) |
POLI ANAK |
|
||||||||||||||||
2 |
AZIZAH,DR., SPA |
POLI ANAK |
|
||||||||||||||||
3 |
ENI SULISTIYARINI,DR.,SPA |
POLI ANAK |
|
||||||||||||||||
4 |
HARSOYO NA, H.PROF.,DR.DR.SPA(K) |
POLI ANAK |
|
||||||||||||||||
5 |
HARTONO, DR.,SPA |
POLI ANAK |
|
||||||||||||||||
6 |
JATI KUSUMA WARDHANI,DR., SP.A |
POLI ANAK |
|
||||||||||||||||
7 |
MOH. SUPRIATNA,DR.,SPA (K) |
POLI ANAK |
|
||||||||||||||||
8 |
MULYONO,DR.,SPA (21 Jul 2022 s/d 31 Dec 2022 - Cuti) |
POLI ANAK |
|
||||||||||||||||
9 |
SRI MULYANI, DR., SP. A M.KES |
POLI ANAK |
|
||||||||||||||||
10 |
TRI KARTIKA,DR.M.SI.MED,SPA |
POLI ANAK |
|
Baca Juga : Jadwal Dokter Kebidanan & Kandungan RS Roemani Muhammadiyah SemarangDemikianlah informasi Jadwal praktek dokter spesialis Anak di Rumah Sakit Roemani Muhammadiyah Semarang, Jadwal ini sewaktu waktu dapat berubah, untuk informasi selengkapnya dapat menghubungi bagian informasi;
Rumah Sakit Roemani Muhammadiyah
Alamat : Jl. Wonodri 22 Semarang, 50242
Telepon : 024-8444623 ( Hunting )
Fax : 024-8415752
Advertisement